Agro Purwosari merupakan Kawasan Pertanian Terpadu (KPT) yang dijadikan sebagai wahana penerapan inovasi teknologi langsung di area kawasan lahan pertanian ...
Objek Wisata Agro Sodong yang terletak di Gilisari, Kelurahan Purwosari, Kecamatan Mijen, Kota Semarang didirikan pada tahun 1993 sebagai salah satu realisasi proyek agrowisata seluas 152.570 hektar ...
Taman anggrek didirikan atas dasar inisiatif dari ketua karang taruna RW 02 Purwosari untuk menjadikan Purwosari sebagai Desa Wisata Kampung Anggrek pada tahun 2014 ...